Nama Belitong : Betok
Nama Indonesia : Betok
Nama Ilmiah :
Anabas Testudineus
Nama
Inggris : Climbing Gouramy atau Climbing Perch
Nama Daerah lain : Bebetok, Bethok, Bethik, Puyu, Pepuyu dan
lain-lain
Kerajaan : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Actinopterygii
Ordo : Perciformes
Famili : Anabantidae
Genus : Anabas
Spesies :
Anabas Testudineus
Ikan Betok adalah nama sejenis ikan yang umumnya hidup liar di perairan tawar. Ikan Betok
umumnya berukuran kecil, panjang hingga
sekitar 25 cm berkepala besar dan bersisik keras kaku. Sisi atas tubuh gelap
kehitaman agak kecoklatan atau kehijauan. Sisi samping kekuningan, terutama di
sebelah bawah, dengan garis-garis gelap melintang yang samar dan tak beraturan.
Sebuah bintik hitam (kadang-kadang tak jelas kelihatan) terdapat di ujung
belakang tutup insang. Sisi belakang tutup insang bergerigi tajam seperti duri.
De
Belitong, ikan betok biase deguring, degangan, depais, ape agik nuk gik
beteluk. De Belitong, ikan ini banyak
idup liar de sungai dan kulong-kulong. Ikan betok detangkap urang dengan care
depancingek, ape agik mun pakai umpan selipik, kelanai, anak semut kak. Biase
juak masok bang bubu, tekalak ataupun kenak pukat. Ikan betok mulai banyak
dipelihare urang de kolam-kolam, ape agik muda beranak e.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar